Mualaf
245 Tulisan
Kamis, 3 Januari 2013 pukul 16:00 WIB
Namaku Raquel. Aku adalah seorang perwira polisi di kota Detroit. Aku bekerja di sana dari 1996 hingga 2004, dan aku ditembak pada tahun 2002. Aku ditembak ketika sedang bekerja pada …
Kamis, 27 Desember 2012 pukul 16:00 WIB
Saya adalah seorang mualaf dan istri sayapun juga seorang mualaf, sebelum kami mendapatkan Hidayah masuk ke dalam agama Islam. Kami adalah seorang aktivis gereja Katholik, saya dan istri adalah Ketua …
Kamis, 20 Desember 2012 pukul 17:00 WIB
Sekian lama mendalami Islam selama di Nigeria, Jebril Mason akhirnya memeluk Islam. Ia menolak itu disebut berpindah agama.
Karena pada dasarnya, setiap bayi yang baru lahir adalah Muslim. Karena itu, …
Kamis, 13 Desember 2012 pukul 18:00 WIB
Sebut saja namanya Kim. Ia dibesarkan dalam keluarga yang membenci agama, terutama agama Katolik. Kim masih ingat cerita ibunya bahwa ketika ibunya masih usia anak-anak, ada tradisi memberi penghormatan dengan …
Kamis, 6 Desember 2012 pukul 18:00 WIB
Kalau mengingat kembali saat pertama saya merasa terpanggil untuk menjadi seorang muslimah, rasanya tidak mampu saya menahan perasaan kagum dan takjub saya pada Ilahi Rabbi, Sang Pencipta Yang Maha Agung. …