Ibn Qudamah : "Ketahuilah, waktu hidupmu sangat terbatas. Nafasmu sudah terhitung. Setiap desahnya akan mengurani bagian dari dirimu. Sungguh, setiap bagian usia adalah mutiara yang mahal, tak ada bandingannya."
Alamat Akun
http://aryanto.kotasantri.com
Bergabung
14 Februari 2009 pukul 13:00 WIB
Domisili
Borong, Manggarai Timur - Nusa Tenggara Timur
Pekerjaan
Karyawan Swasta
Aryanto, dari namanya mungkin orang mengira saya dari Jawa, tapi bukan, saya dilahirkan di Ende, NTT. masa kecil dilalui di Ende, kelas 1 SMP hijrah ke Jakarta mengikuti kakak, dan melanjutkan kuliah program S1 di salah satu universitas swasta di kota Malang.....Nggak ada yang istimewa dari saya.... saya hanyalah hamba …
arialende@yahoo.com
arialende
aryanto0674@yahoo.co.id
Tulisan Aryanto Lainnya
Oh, Anak Ayam Itu
27 September 2011 pukul 09:15 WIB
Engkaulah Terang dalam Gelapku
2 Mei 2011 pukul 14:30 WIB
Kekasih Allah
3 Mei 2010 pukul 20:50 WIB
Cinta Tidak Memerlukan Sebab
24 November 2009 pukul 20:35 WIB
Ketika Cinta Berbicara
28 September 2009 pukul 19:06 WIB
Bilik
Bilik » Goresan

Jum'at, 30 September 2011 pukul 18:00 WIB

Anugerah Terindah dariNya

Penulis : Aryanto Abdul Latif

Kala itu, 20 Mei 2011 malam
Saat itu, ternampakkan suasana:
Malam yang kian menyepikan rasa
Rembulan yang semakin membunuh kegelapan
Bintang yang setia mengindahkan malam

Semua itu mengiringi dan mewarnai
Kelahiran seorang insan, Titipan Ilahi
Kehadiran sang anugerah terindah dariNya, bukti kemahabesaranNya

Sujud syukur seiring tetesan keharuan di sudut mata, pun senyum gembira terkulumkan, sambut kehadirannya

Terbersit harapan dalam hati
Ingin kelak ada kemanfaatan dirinya dalam melakoni setiap peran hidup
Laksana bunga mewangikan, pun mengindahkan dalam pandangan setiap jiwa.
Aamiin ya rabbal alamin.

Puisi ini digoreskan untuk putri ke-2 (Naura Mufidah Arfiyani).

Suka

Dipersilahkan untuk menyebarkan tulisan ini dalam bentuk apa pun, asalkan tetap menjaga kode etik dengan mencantumkan Aryanto Abdul Latif sebagai penulisnya dan KotaSantri.com sebagai sumbernya.

mang_unus | Wiraswasta
Semoga dapat menjadi wasilah untuk semua; berbagi ilmu, memupuk ukhuwah, mengokohkan keimanan, menopang keistiqamahan.
KotaSantri.com © 2002 - 2026
Iklan  •  Jejaring  •  Kontak  •  Kru  •  Penulis  •  Profil  •  Sangkalan  •  Santri Peduli  •  Testimoni

Pemuatan Halaman dalam 0.1091 Detik

Tampilan Terbaik dengan Menggunakan Mozilla Firefox Versi 3.0.5 dan Resolusi 1024 x 768 Pixels