Catatan
15 Catatan
Jum'at, 6 Mei 2011 pukul 22:31 WIB
Tak jarang
ku berhenti ditepian...
ku seka air mata, becucuran
Aku sering mengeluh pada Ibu
Ayah... berat ku tanggung beban ini
betapa kau lebih berat atas kenakalan ku...
Khilaf ku …
Senin, 7 Maret 2011 pukul 23:28 WIB
Hatiku bergetar kala mengenang
Jiwaku tersungkur memuji Asma-Mu
Robby
Kau anugrahi aku harta
Begitu melimpah ruah dalam kehidupanku
Robby
Kau jadikan aku anak dari seorang ibu yg mulia
Tidak kah …
Selasa, 1 Maret 2011 pukul 18:08 WIB
Bakda Ashar rebahkan badan
Serasa tulang hancur berkeping
Demi cinta relaku korban
Asalkan pulang bibirmu senyum manis tersungging
Waktu maghrib diambang pintu
Ke musholla sholat berjema'ah
Ma'af kan abang kadang …
Selasa, 1 Maret 2011 pukul 12:21 WIB
Bocah-bocah kecil itu riang bermain bola
Dipelataran mesjid sebuah kampung
Aku duduk asik dengan sebatang rokok meresapi indahnya masa-masa mereka
Suara bedug ditabuh
Adzan pun dikumandangkan
Datang seorang baya berselendang …
Senin, 28 Februari 2011 pukul 10:49 WIB
Hidup mati seseorang sudah ada yang menentukan, rejeki dan jodoh sudah direncanakan jauh sebelum kita punya rencana. Sebagai manusia kita hanya berencana, berusaha dan Allah lah yang menentukan.
JODOH. Jodoh …