Ust. Aam Amiruddin : "Sesungguhnya sepercik kejujuran lebih berharga dari sebongkah cinta. Apa arti sebongkah cinta kalau dibangun di atas kebohongan? Pasti rapuh bukan? Betapa indahnya apabila kejujuran dan cinta ada pada diri seseorang. Beruntunglah Anda yang memiliki kejujuran dan ketulusan cinta."
Alamat Akun
http://nasril_adly.kotasantri.com
Bergabung
20 Juni 2009 pukul 01:56 WIB
Domisili
Sigli - Aceh
Pekerjaan
Wiraswasta
http://facebook.com/Nasri Adly Bakongan
Catatan Nasril Lainnya
JEBAKAN IBLIS YANG KE - 4
20 Oktober 2010 pukul 17:04 WIB
JEBAKAN IBLIS YANG KE - 3
18 Oktober 2010 pukul 14:46 WIB
JEBAKAN IBLIS YANG KE - 2
13 Oktober 2010 pukul 11:02 WIB
MENGAPA WANITA DIJADIKAN KORBAN...?
16 Desember 2009 pukul 01:42 WIB
SIAPAKAH...?
16 Desember 2009 pukul 01:26 WIB
Catatan
Ahad, 24 Oktober 2010 pukul 07:31 WIB
JEBAKAN IBLIS YANG KE - 5

Oleh Nasril Adly bin Zulkifli

* Jebakan kelima didesain iblis bila anda juga berhasil menghindari dosa-dosa kecil. Iblis akan menyibukkan anda untuk melakukan hal-hal yang MUBAH, senam pagi itu mubah, boleh-boleh saja tetapi bila senam pagi menyebabkan anda tidak dapat melayani masyarakat, padahal tugas anda adalah sebagai pegawai negeri maka anda jatuh pada jebakan iblis. Demikian juga ibu-ibu yang aktif diluar sehingga rumah tangganya terlantar, atau mahasiswa yang asyik main catur, facebookan, game sehingga lupa mengerjakan tugas-tugas sekolah, jika demikian adanya dia telah jatuh dalam jebakan iblis. Makan juga mubah namun jika anda makan berlebih-lebihan anda berdosa krn Allah membenci orang-orang yang berlebih-lebihan, firmanNya " makan dan minumlah kamu dan janganlah berlebih-lebihan. Sesungguhnya Allah tidak menyukai orang-orang yang berlebih-lebihan. Maka berhati-hatilah anda dengan hal-hal yang mubah, krn hal-hal yang mubah tanpa kontrol dan berlebih-lebihan akan berobah menjadi haram hukumnya. Kemudian jebakan iblis yang ke 6 adalah...

Bagikan

--- 0 Komentar ---

Anna Fathimah Zakaria menyukai catatan ini.
Ida Jubaidah | Guru
Terima kasih sudah diundang untuk memasuki KotaSantri.com. Blom apa-apa juga, perasaan mah udah betah.
KotaSantri.com © 2002 - 2026
Iklan  •  Jejaring  •  Kontak  •  Kru  •  Penulis  •  Profil  •  Sangkalan  •  Santri Peduli  •  Testimoni

Pemuatan Halaman dalam 0.0661 Detik

Tampilan Terbaik dengan Menggunakan Mozilla Firefox Versi 3.0.5 dan Resolusi 1024 x 768 Pixels