Mualaf
245 Tulisan
Kamis, 17 Oktober 2013 pukul 21:00 WIB
Kathryn Bouchard dibesarkan dalam lingkungan keluarga Katolik yang moderat. Kedua orangtuanya adalah guru sekolah Katolik. Hubungan antar keluarg mereka terbilang akrab satu sama lain. Kathryn yang asal Kanada menghabiskan masa …
Kamis, 10 Oktober 2013 pukul 22:22 WIB
Jenna Govan lahir dan besar di Australia. Orangtuanya bercerai ketika ia remaja. Sejak itu, ia dididik ibunya.
Secara psikologis, perceraian orangtuanya memberikan pengaruh. Namun, ketelatenan ibunya mendekatkan Jenna dengan agama …
Kamis, 3 Oktober 2013 pukul 22:00 WIB
Dawood, begitulah pria asal Inggris tersebut mengganti namanya setelah memeluk Islam. Ia adalah mualaf yang gugur di medan jihad pada usianya yang sangat muda, 29 tahun. Namanya begitu populer setelah …
Kamis, 26 September 2013 pukul 22:00 WIB
Selama ini aku sudah bisa mengislamkan 60 orang non-Muslim, termasuk orang Amerika, tapi istriku sendiri belum masuk Islam. Aku anggap ini suatu ujian yang diberikan Allah kepadaku. Aku bernama Kwee …
Kamis, 19 September 2013 pukul 23:00 WIB
Melissa Perez lahir dan besar dalam keluarga Katolik. Sejak kecil, ia akrab dengan ritual Katolik seperti Natal, Misa, dan Rosario. Meski keluarganya percaya pada satu Tuhan, yang disebut Yesus, namun, …