Goresan
753 Tulisan
Rabu, 18 Desember 2013 pukul 22:00 WIB
senja jatuh
aku mengaduh
di kening guratan keriput bertambah,
uh!
Senin, 16 Desember 2013 pukul 20:00 WIB
terperanjat
akan kilasan masa yang baru saja berkelebat
tercekat
akan laju detik yang berputar bagai kilat
pekat
karena hujan debu di hati yang semakin lebat
cepat
sebelum pintu itu tertutup …
Jum'at, 13 Desember 2013 pukul 21:00 WIB
Inginku
tuliskan namamu di ruang hatiku
menaruh lukisan cinta di senyummu
bersama duka laramu itu
namun ku tak mampu
sungguh, kau sempurna
Inginku
menemani setiap detik langkahmu
seraya menanti embun …
Rabu, 11 Desember 2013 pukul 22:00 WIB
Ada yang membuncah dalam dada,
saat kata tak lagi bermakna
Ada amarah yang terpendam,
saat sesuatu tak mampu terpampang
Ada air mata yang tersimpan,
saat suasana tak nyaman di hati …
Senin, 9 Desember 2013 pukul 20:00 WIB
Ada yang gugur siang ini
bulu mata yang katanya
kau merindukanku
Ada yang melayang-layang di nun jauh
segumpal kapas dari tanganmu
yang kini merupa awan
Ada yang singgah di sampingku …