Goresan
753 Tulisan
Jum'at, 1 November 2013 pukul 22:00 WIB
kutatap langit
luas tak berhimpit
kucari rembulan
tak kutemukan
mungkin sembunyi di balik awan
di lain belahan
kutatap langit
luas tak sempit
hanya kepada gemintang
mataku memandang
mungkin mereka sedang …
Rabu, 30 Oktober 2013 pukul 22:00 WIB
tak harus kuberi judul sajak ini, dan kaupun tak perlu membaca sajak ini
biarkan semua hurufnya berjajar menghalangi berjuta rindu dendam yang liar
jangan pernah kau punya niat untuk mengeja …
Senin, 28 Oktober 2013 pukul 23:00 WIB
katanya bulan itu indah
penerang malam yang gelap
dengannya
ketakutan menjadi berani
kegelisahan menjadi damai
kesedihan menjadi kebahagiaan
keletihan menjadi peristirahatan
keluhan menjadi pujian
katanya wanita itu indah
penentram jiwa …
Jum'at, 25 Oktober 2013 pukul 22:00 WIB
Cemara,
Goyah terhembus angin utara
Setelah sekian warsa
Terbendung kemarau masa
Cemara,
Akhirnya rela
Melepas peluk erat tangkainya
Pada daun-daun tua
Yang tengah dilanda rindu
Akan belaian tanah berdebu
Cemara, …
Rabu, 23 Oktober 2013 pukul 20:00 WIB
Kutatap wajah teduhnya
Saat terkapar sayu dalam lemah
Aku selalu rindu hadirnya
Merasakan kelembutannya
Sentuhan tangan kekar nan lembut selalu kunanti
Inilah obat dan penyemangat hidup
Hati tenang dan dosa-dosa …