Kocok margarin dan gula pasir halus selama 4 menit sampai lembut. Tambahkan tape, kocok rata.
Masukkan kuning telur satu per satu, kocok.
Tambahkan terigu, baking power, maizena, aduk.
Tambahkan susu cair.
Kocok putih telur dan garam hingga setengah mengembang. Tambahkan gula sedikit demi sedikit, kocok hingga mengembang. Lalu tambahkan ke dalam adonan pertama.
Masukkan ke dalam loyang ukuran 24x10x7 cm.
Oven sampai matang.
Suka
Dipersilahkan untuk menyebarkan tulisan ini dalam bentuk apa pun, asalkan tetap menjaga kode etik dengan mencantumkan Arasyfianah sebagai penulisnya dan KotaSantri.com sebagai sumbernya.