Bilik » Goresan | Senin, 21 Oktober 2013 pukul 23:00 WIB

Diam dalam Doa

Penulis : Mega Everistiana Wati

Kapan…
Iring-iringan keranda
Mengusung para koruptor
Sebab rakyat sudah hilang kata
Dalam diam, doa lebih berbahaya

KotaSantri.com © 2002-2026