QS. Ali Imran : 3 : "Dan hendaklah ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh kepada yang ma'ruf, dan mencegah dari yang munkar, merekalah orang-orang yang beruntung. "
|
![]() |
http://febrianhadi.wordpress |
![]() |
febrianhadi |
![]() |
http://facebook.com/Febrian Hadi Santoso |
![]() |
http://twitter.com/febrianhadi |
Kamis, 8 Agustus 2013 pukul 17:00 WIB
Penulis : Febrian Hadi Santoso
Duhai orang yang terlelap, sungguh nikmat malammu. Gelapnya malam membuat matamu tak mampu melihat tenaga cahaya yang tersembunyi di baliknya.
Duhai penikmat malam, dingin yang merasuk semakin membuat diri terlena, bergeliat manja di balik selimutmu yang demikian hangatnya.
Sunyi senyap membuat diri ini hanyut tak menghiraukan seruan cintaNYA. Padahal Dia turun tuk menemui sesiapa yang meminta.
Duhai orang yang masih saja terlelap, masihkah kau menikmati malam-malammu dengan kepulasan? Adakah kau tergerak hatimu?
Dipersilahkan untuk menyebarkan tulisan ini dalam bentuk apa pun, asalkan tetap menjaga kode etik dengan mencantumkan Febrian Hadi Santoso sebagai penulisnya dan KotaSantri.com sebagai sumbernya.